Siswa Sekolah Kesatuan Bangsa mengikuti kategori Creative Invention STEM/STEAM Project

[vc_row][vc_column][vc_single_image image=”4235″ img_size=”full” alignment=”center”][vc_empty_space][vc_custom_heading text=”Siswa Sekolah Kesatuan Bangsa mengikuti kategori Creative Invention STEM/STEAM Project” font_container=”tag:h2|text_align:center” use_theme_fonts=”yes”][vc_column_text]International Kids Conference telah diselenggarakan oleh Krya untuk memperingati Hari Anak Sedunia. International Kids Conference adalah program yang dirancang untuk menyediakan platform untuk menyuarakan ide-ide kreativitas dan proyek-proyek inovatif, pengalaman, pengetahuan, dan refleksi. Juga, untuk mengembangkan keterampilan dan kepercayaan diri anak-anak.

Dalam program ini siswa Sekolah Kesatuan Bangsa mengikuti kategori Creative Invention STEM/STEAM Project. 3 kelompok siswa meraih beberapa penghargaan dari program ini :

  1. Mayada (11A) dan Naurah (10A)

-Impressive visual paper award

-Rookie maker award

  1. Allaudya (11A) dan Raiessa (11A)

– Goal Striving award

  1. Raniah (10B) dan Brigita (10B)

– Goal Striving award[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]


Posted

in

by

Tags:

id_IDIndonesian